Analisis Kebutuhan Kurikulum dalam Pengembangan Bahan Ajar Fisika Termal Terpadu Berbasis High Order Thinking Skill

Penulis

  • Rahmah Evita Putri Universitas Negeri Padang

DOI:

https://doi.org/10.24036/semesta/vol1-iss2/33

Kata Kunci:

Bahan Ajar Terpadu, High Order Thinking Skills

Abstrak

Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif, dengan tujuan yakni menganalisis kebutuhan kurikulum dalam pengembangan bahan ajar fisika termal terpadu berbasis high order thinking . Kurikulum dianalisis berdasarkan kurikulum jurusan pendidika IPA Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Padang. Metode penelitian yang dilakukan adalah analisis deskripsi. Hasil yang  diperoleh memperlihatkan bahwa pada kurikulum jurusan pendidikan IPA, membutuhkan bahan ajar fisika termal terpadu, hal tersebut dikarenakan jurusan IPA merupakan jurusan baru yang memiliki tujuan untuk menghasilkan guru IPA yang dapat menguasai pembelajaran IPA secara terpadu, sehingga pembelajaran fisika termal haruslah disajikan secara terpadu diamana tidak hanya berat kepada konten fisika saja, namun memadukan konten biologi dan kimia. Pada bahan ajar juga diperlukan kemampuan berpikir tingkat tinggi, agar mahasiswa terbiasa membahas soal dan memiliki pola pikir tingkat tinggi.

Diterbitkan

2018-12-06

Cara Mengutip

Putri, R. E. (2018). Analisis Kebutuhan Kurikulum dalam Pengembangan Bahan Ajar Fisika Termal Terpadu Berbasis High Order Thinking Skill. SEMESTA: Journal of Science Education and Teaching, 1(2), 49–52. https://doi.org/10.24036/semesta/vol1-iss2/33

Terbitan

Bagian

Articles

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

1 2 > >>