Deskripsi Kemampuan Guru-guru IPA SMP Kecamatan Koto Tangah dalam Membuat Lembar Kerja Peserta Didik Praktikum IPA Terpadu Berbasis Tematik

Authors

  • Arief Muttaqiin Universitas Negeri Padang

DOI:

https://doi.org/10.24036/semesta/vol1-iss2/25

Keywords:

LKPD, IPA Terpadu

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang diadakan untuk melatih para guru IPA SMP cukup mendapatkan antusias yang baik dari para peserta. Secara deskriptif, diperoleh hasil analisis mengenai kemampuan guru-guru IPA SMP se-Kecamatan Koto Tangah, Kota Padang dalam membuat Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) IPA Terpadu berbasis tematik setalah kegiatan dilaksanakan. Hasil analisis secara deskriptif menunjukkan bahwa kemampuan guru-guru kurang optimal. Hal ini dapat diakibatkan oleh berbagai faktor, beberapa diantaranya adalah waktu kegiatan yang relatif pendek.

Published

2018-12-05

How to Cite

Muttaqiin, A. (2018). Deskripsi Kemampuan Guru-guru IPA SMP Kecamatan Koto Tangah dalam Membuat Lembar Kerja Peserta Didik Praktikum IPA Terpadu Berbasis Tematik. SEMESTA: Journal of Science Education and Teaching, 1(2), 1–4. https://doi.org/10.24036/semesta/vol1-iss2/25

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2